Ekonomi Sulawesi Selatan Triwulan I-2024 Tumbuh 4,82 Persen (y-on-y) - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan

BPS Prov. Sulawesi Selatan menolak segala bentuk gratifikasi dan penyuapan dalam memberikan layanan

Pencarian Data Sulawesi Selatan Lebih Mudah Dengan E-Data: http://s.bps.go.id/EData

Ekonomi Sulawesi Selatan Triwulan I-2024 Tumbuh 4,82 Persen (y-on-y)

Tanggal Rilis : 6 Mei 2024
Ukuran File : 4.15 MB

Abstraksi

  • Perekonomian Sulawesi Selatan berdasarkan besaran Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) atas dasar harga berlaku triwulan I-2024 mencapai Rp161,21 triliun dan atas dasar harga konstan 2010 mencapai Rp92,04 triliun.

  • Ekonomi Sulawesi Selatan triwulan I-2024 terhadap triwulan I-2023 mengalami pertumbuhan sebesar 4,82 persen (y-on-y). Dari sisi produksi, Lapangan Usaha Jasa lainnya mengalami pertumbuhan tertinggi sebesar 18,30 persen. Dari sisi pengeluaran, Komponen Pengeluaran Konsumsi Lembaga Nonprofit yang Melayani Rumah Tangga (PK-LNPRT) mengalami pertumbuhan tertinggi sebesar 47,87 persen.

  • Ekonomi Sulawesi Selatan triwulan I-2024 terhadap triwulan sebelumnya mengalami kontraksi pertumbuhan sebesar -4,63 persen (q-to-q). ). Dari sisi produksi, Lapangan Usaha Pertanian, Kehutanan dan Perikanan mengalami pertumbuhan tertinggi sebesar 8,81 persen. Dari sisi pengeluaran, Komponen Pengeluaran Pemerintah (PK-P) mengalami kontraksi pertumbuhan terdalam sebesar -49,73 persen.
 
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan (BPS-Statistics Sulawesi Selatan Province)

Jl. Haji Bau No.6 Makassar 90125 Sulawesi Selatan

Telp (0411) 854838

(Sentral) 872879

Faks (0411) 851225

Mailbox : pst7300@bps.go.id 

WhatsApp : http://s.bps.go.id/wa-pst

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik