Capacity Building dan Rapat Evaluasi Susenas BPS Provinsi Sulawesi Selatan - Berita - Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan

BPS Prov. Sulawesi Selatan menolak segala bentuk gratifikasi dan penyuapan dalam memberikan layanan

Pencarian Data Sulawesi Selatan Lebih Mudah Dengan E-Data: http://s.bps.go.id/EData

Capacity Building dan Rapat Evaluasi Susenas BPS Provinsi Sulawesi Selatan

Capacity Building dan Rapat Evaluasi Susenas BPS Provinsi Sulawesi Selatan

1 Januari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Dalam upaya menjaga kualitas data pada pelaksanaan Susenas, monitoring serta evaluasi perlu dilakukan secara berkala. Pentingnya kerjasama dan kolaborasi sehingga dapat mencapai tujuan bersama. Oleh karena itu, diperlukan kesiapan seluruh pegawai BPS Provinsi Sulawesi Selatan untuk bersinergi dan berkolaborasi dalam pelaksanaan survei Susenas ini.


Sebagai upaya peningkatan kapasitas pegawai, BPS Provinsi Sulawesi Selatan mengadakan kegiatan Capacity Building dan Rapat Evaluasi Susenas. Peserta kegiatan ini adalah seluruh pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN), serta pengurus Dharma Wanita Persatuan (DWP) BPS Provinsi Sulawesi Selatan. Kegiatan ini mengusung tema “Membangun Sinergi & Kompetensi, Mewujudkan Data yang Berkualitas".


#DataMencerdaskanBangsa

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Selatan (BPS-Statistics Sulawesi Selatan Province)

Jl. Haji Bau No.6 Makassar 90125 Sulawesi Selatan

Telp (0411) 854838

(Sentral) 872879

Faks (0411) 851225

Mailbox : pst7300@bps.go.id 

WhatsApp : http://s.bps.go.id/wa-pst

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik